Model Etnografi Aktifitas Kawin Kontrak Wisatawan Timur Tengah di Kawasan Puncak, Kabupaten Bogor

Hutagalung, Husen (2013) Model Etnografi Aktifitas Kawin Kontrak Wisatawan Timur Tengah di Kawasan Puncak, Kabupaten Bogor. Model Etnografi Aktifitas Kawin Kontrak Wisatawan Timur Tengah di Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor, Jawa Barat, 18 (1). pp. 58-73. ISSN 1411-1527

[img] Text
Model Entografi Vol.18 No.1 Maret 2013.pdf

Download (12MB)
Official URL: http://iptrisakti.ac.id

Abstract

Praktek kawin kontrak atau kawin mut’ah telah marak menjadikan kawasan Cisarua, sebagai stereotip daerah favorit masyarakat timur tengah, khususnya keturunan Arab untuk melakukan aktifitas pariwisatanya di kawasan tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan pamahaman analitis etnografis, Persepsi Masyarakat pada aktifitas Kawin Kontrak di Kawasan wisata Puncak. Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengen menyusun profil etnografis pola kawin kontrak di kawasan Cisarua Bogor. Penelitian ini akan bersifat menggambarkan atau melukiskan keadaan subjek penelitian bersadarkan data yang telah didapatkan. Atau dengan kata lain, sifat data yang digali lebih ditekankan pada konsep emik, yakni memakai ukurna kebudayaan masyarakat yang sedang diteliti. Sedangkan dalam analisis data, peneliti akan menguraikan secara terperinci dan bersifat kualitatif, yakni ditandai oleh ciri data yang berhubungan dengan kategori-kategori. Misalnya penjabaran secara kongkrit tentang siapa melakukan apa, mengapa mereka melakukannya, serta apa pengaruh dari aktivasi-aktivasi dan interaksi tersebut terhadap keberadaan aktifitas Pariwisata yang dilatarbelakangi masyarakat cisarua.

Item Type: Article
Subjects: F Hospitality & Tourism > F1001 Tourism
Divisions: Usaha Perjalanan Wisata > UPW
Depositing User: Dr. M. HUSEN HUTAGALUNG
Date Deposited: 19 Jan 2024 08:54
Last Modified: 19 Jan 2024 08:54
URI: http://repository.iptrisakti.ac.id/id/eprint/3474

Actions (login required)

View Item View Item